Platform Undangan Digital
Punya Acara
Punya Acara adalah platform undangan digital yang memudahkan kamu membuat undangan pernikahan dan acara spesial lainnya. Dengan berbagai template elegan dan fitur RSVP terintegrasi, undanganmu akan tampil profesional dan mudah dikelola.
Fitur Utama
- Template elegan siap pakai
- RSVP online terintegrasi
- Galeri foto & video
- Countdown timer
- Peta lokasi interaktif
- Musik latar
- Ucapan & doa dari tamu
- Share via WhatsApp
Keunggulan
- Hemat biaya cetak
- Ramah lingkungan
- Mudah dikelola
- Dapat diakses kapan saja
- Statistik tamu real-time